Minggu, 29 Desember 2013

Analisis Pengendalian Permintaan dan Persediaan pada BLK

         Peramalan terhadap permintaan  suatu produk dapat membantu perusahaan dalam merencanakan dan mengendalikan persediaan dalam inventory, hubungan yang sangat erat antara permintaan dan persediaan menimbulkan penanganan tersendiri dari permasalahan permintaan dan persediaan. Pada BLK, lokasi dimana kami melakukan survei terkait alur rantai pasok dan proses bisnis toko tersebut, kami mendapati beberapa penanganan yang dilakukan BLK dalam mengendalikan permintaan dan pesediaan. Berikut adalah pemaparannya.


               Telah diketahui sebelumnya bahwa proses bisnis dari BLK masing cenderung menggunakan cara conventional/manual yaitu memaksimalkan resource pegawai yang ada. Cara conventional ini juga digunakan dalam pengendalian permintaan dan persediaan, hanya beberapa faktor yang dibantu dengan TI semisal pencatatan penjualan yang tercatat dalam bentuk ms.excel. Pada toko BLK pengendalian permintaan dan persediaan disini sederhana, mengutip dari perkataan Pak AJ “disini perhitungan semacam itu kami buat simple aja, kami melakukan pengendalian permintaan dan persediaan berdasarkan data  penjualan bulan lalu serta pada event – event sejenis yang lalu” dari pernyataan diatas dapat dijabarkan dengan lebih seksama lagi bahwa BLK melakukan peramalan terhadap permintaan dan melakukan pemesanan persediaan berdasarkan data penjualan bulan sebelumnya, data penjualan ini biasanya di tulis per barang, sehingga dapat dengan jelas di prediksikan bulan depan untuk barang tersebut (ex: Susu D) harus menyediakan sejumlah peramalan yang dilakukan. Terkait event – event khusus semacam tahun baru, lebaran, imlek, natal atau semacamnya, Pak AJ mengatakan “permintaan pada event – event tersebut pasti meningkat dibandingkan hari biasa dan kami melakukan peramalannya tidak menggunakan data bulan sebelumnya, namun menggunakan data penjualan pada event sejenis tahun lalu” sehingga dengan peramalan demikian BLK dapat memperkirakan pembeli yang meningkat pada event tesebut. Tak lupa peramalan yang dilakukan itu jangan sampai malah menimbulkan naiknya persediaan.

Dari penjabaran diatas, kami mencoba untuk menyederhanakan sistem pengendalian permintaan dan persediaan sebagai berikut.

Ramalan Pengadaan terhadap Permintaan


                Selain itu, dalam melakukan pengendalian permintaan pelanggannya, BLK melakukan promosi melalui diskon-diskon beberapa barang yang dijual. Namun diskon yang dilakukan itu bukan semata-mata menghabiskan inventory atau menghabiskan barang yang mendekati masa kadaluarsanya, melainkan barang-barang tertentu saja. Biasanya, BLK akan melakukan kerja sama dengan supplier untuk melakukan event promosi atau diskon ini. BLK akan berdikusi masalah event promosi atau diskon ini dengan pihak supplier, membicarakan perjanjian harga, keuntungan dan lain sebagainya, jika sudah deal maka event promosi atau diskon itu dilaksanakan di BLK. Misalkan BLK akan mengadakan promosi minyak dengan merek F. Maka pihak BLK akan berdiskusi dengan supplier minyak F dimulai dengan obrolan santai sampai mendiskusikan event promosi tersebut. Jika kata sepakat sudah ditentukan, BLK dan supplier akan memulai event promosi.

                Untuk pengendalian persediaan, BLK memiliki gudang penyimpanan yang ada dibelakang supermarket. Keadaannya sudah cukup rapi dan tertata sesuai dengan jenis produk dan juga mereknya. Setiap ada barang yang datang akan segera diterima oleh petugas, diturunkan, dan dicek dengan nota pemesanan apakah sudah sesuai dengan yang dipesankan atau belum. Kemudian diserahkan ke petugas yang berkaitan dengan jenis barang yang datang itu untuk segera di tata. Namun untuk alur inventory, misalkan barang mana yang harus dikeluarkan terlebih dahulu untuk restock (penyusunan keluar masuknya barang) dan pengendalian barang terhadap tanggal kadaluarsa merupakan informasi pribadi perusahaan yang tidak dapat disebarluaskan.

1 komentar:

  1. Kepada Yth,
    To : PERUSAHAAN BUMN
    & SWASTA NASIONAL.
    Di Tempat.

    Up/attn : Pimpinan Perusahaan, HRD & Finance Manager , Accounting
    Perihal : Surat Perkenalan & Kerjasama
    Terlampir : 1 Perincian Penerbitan Bank Garansi & Surety Bond

    Dengan Hormat,
    Salam hangat dari PT. JASA MULYA ABADI (Consultan Bank Garansi Dan Asuransi)
    Perkenankan kami untuk memperkenalkan perusahaan kami, PT. JASA MULYA ABADI .
    Dimana kami telah di back up beberapa perusahaan Asuransi Kerugian Swasta Nasional Maupun BUMN serta Perusahaan kami telah ditunjuk untuk memasarkan bank garansi yang terbitkan oleh Bank diantaranya:BANK BNI , BRI , BCA , BII , EXIM , DKI , BTN , SINARMAS , MUTIARA , AGRA , KALTIM , SUMSEL , BUMIPUTERA , serta bank dan Asuransi Penerbit lainnya.Pada kesempatan ini kami menawarkan kerjasama dibidang penerbitan bank Garansi / Surety bond,dimana didalam penerbitannya kami memberikan prosedur relatif mudah yaitu : NON COLLATERAL (Tanpa Agunan), Serta Jaminan polis siap kami antar.

    Jasa General Insurance Bank Garansi Dan Asuransi Yang Kami Tawarkan Diantaranya :

    Ø JAMINAN PENAWARAN (Bid Bond)
    Ø JAMINAN PELAKSANAAN (Performance Bond)
    Ø JAMINAN UANG MUKA (Advance Payment Bond)
    Ø JAMINAN PEMELIHARAAN (Maintenance Bond)

    1.Contractor all risk (CAR)
    2.Conprenshive general liability ( CGL)
    3.Workman compensation liability (WCL)
    4.Automobile liability (AL)
    5.Custom bond
    6.Property all risk (PAR)
    7.Erection all risk ( EAR)
    8.Marine hull insurance (MH)
    9.Cargo
    10`. Sp2d Akhir Tahun ( Surat Perintah Pencairan Dana )

    Besar harapan kami kiranya perusahaan kami diberikan kesempatan dan kepercayaan untuk berpartisipasi dalam kegiatan perusahaan bapak/ibu kelola terutama dalam hal perlindungan terhadap resiko (Wan Prestasi) baik itu proyek yang sedang berjalan / akan dilaksanakan maupun proyek yang sudah berjalan kami memberikan prosedur yang relative mudah yaitu proses cepat serta jaminan polis siap di antar.
    Demikianlah penawaran dari kami, semoga ini merupakan awal kerjasama yang baik dan berkesinambungan dimasa yang akan datang,atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

    salam .

    KHAIDIR MUIS
    Div.Marketing
    PT. JASA MULYA ABADI
    (Insurance – Bank Guarantee & Surety Bond)
    Jl. Harapan Mulya IV No. 38, Kemayoran - Jakarta Pusat
    Telp : 021-4260719 (Hunting)
    Fax : 021-4252048
    Email : khaidirmuis.jma@gmail.com
    Mobile : 081367312690

    BalasHapus